Assalamu’alaikum, wr, wb.
Dalam rangka pengembangan koleksi serta peningkatan Pelayanan di Perpustakaan Universitas Semarang
maka perlu adanya evaluasi, salah satunya melalui penyebaran kusioner melibatkan pemustaka sebagai koresponden
adapun tujuan diadakannya survey ini adalah ;
- Untuk mengetahui tingkat kinerja Pustakawan
- Untuk mengetahui kebutuhan dan harapan pemustaka tentang tingkat kepuasan dalam memperoleh pelayanan
- Memperoleh feed back (umpan balik) berupa masukan atau referensi jenis koleksi terhadap kebutuhan pemustaka bertujuan untuk melakukan penambahan koleksi atau peningkatan layanan.
- Untuk mengetahui indeks kepuasan pemustaka secara menyeluruh terhadap hasil pelaksanaan pelayanan di Perpustakaan Universitas Semarang
- Untuk mengetahui kebutuhan pemustaka terhadap koleksi serta menjadi masukan dan bahan pertimbangan pustakawan dalam proses pengadaan koleksi.
Wassalamu’alaikum wr, wb
Lik Ssurvey
Survet Kebutuhan dan Kepuasan Layanan Pemustaka